Arbeloa: Trofi Euro Sempurnakan Musim Saya
Editor Bolanet | 6 Juli 2012 16:28
Arbeloa menerima banyak menuai pujian dengan performa gemilang saat bermain untuk timnas di Euro dan juga kala memperkuat Real Madrid. Pemain berusia 29 tahun ini menyebut sukses di timnas sebagai akhir yang sempurna dari musim yang menakjubkan.
Sungguh tahun yang sulit dengan banyaknya gol dan juga tekanan, tetapi kami berhasil mendapatkan apa yang kami inginkan: juara La Liga bersama Real Madrid dengan rekor jumlah poin. Dan spanyol berhasil meraih prestasi yang tidak pernah dicapai negara lain, ungkap Arbeloa dengan penuh bangga kepada AS.
Setelah menjalani musim panjang dan melelahkan, kini Arbeloa memilih fokus untuk beristirahat. Baginya berlibur dari dunia sepak bola tak kalah pentingnya untuk memulihkan mental mempersiapkan musim depan.
Musim yang hebat bagi saya dan saat ini saya harus beristirahat, berlibur memulihkan mental yang juga merupakan hal penting. Musim depan akan datang dengan tantangan baru, tetapi untuk saat ini saya hanya ingin beristirahat, pungkasnya.
Arbeloa tercatat sudah tampil sebanyak 41 kali membela timnas Spanyol, datang ke Santiago Bernabeu dari Liverpool di tahun 2009. [initial]
Liga Spanyol - Madrid Siap Sodori Albiol dan Arbeloa Kontrak Baru
(as/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silva Tak Anggap Penting Ketertarikan Madrid
Liga Spanyol 5 Juli 2012, 18:31 -
Berlatih Bersama West Ham, Guti Kian Dekati Upton Park
Liga Inggris 5 Juli 2012, 18:27 -
Wow, Seksinya Irina dengan Bikini Birunya
Bolatainment 5 Juli 2012, 10:14 -
Lucas: Spanyol Kini Rival Brasil
Bola Dunia Lainnya 5 Juli 2012, 08:07 -
Rumor Xabi Alonso ke Milan Tak Berdasar
Liga Spanyol 5 Juli 2012, 03:10
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39