Ansaldi Optimis Atleti Tumbangkan Madrid
Editor Bolanet | 19 Agustus 2014 02:13
Attleti yang merupakan juara La Liga musim lalu sementara Real Madrid adalah juara Copa del Rey. Ansaldi percaya Atleti bisa memenangkan trofi Supercopa itu.
Bermain melawan Madrid sangat penting. Kami percaya kami bisa menang dalam dua leg. Saya tahu pentingnya laga ini sejak saya bergabung. Semua yang terjadi biarlah terjadi, kami hanya ingin memulai musim dengan positif, ujar Ansaldi seperti dilansir Marca.
Secara pribadi, Ansaldi juga mereka sudah siap membela Atleti. Ia merasa petualangannya di Rusia bersama Rubin Kazan dan Zenit St Petersburg telah memberinya pengalaman berharga.
Saya semakin dewasa semasa di Rusia, saya mendapatkan banyak pengalaman. Saya ingin mencari tantangan baru dan mencoba liga terbaik dunia. Saya ingin melakukan banyak hal besar di sini. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Bantah Bakal Ubah Skema Main Real Madrid
Liga Spanyol 18 Agustus 2014, 21:30 -
Ancelotti: Real Madrid Sekarang Lebih Baik Dari Musim Lalu
Liga Spanyol 18 Agustus 2014, 20:25 -
Ancelotti: James Masih Butuh Adaptasi
Liga Spanyol 18 Agustus 2014, 19:09 -
Simeone: Dengan Kroos, Madrid Lebih Superior Dari Musim Lalu
Liga Spanyol 18 Agustus 2014, 19:02 -
Lawan Atletico, Ancelotti Pilih Iker Casillas
Liga Spanyol 18 Agustus 2014, 18:45
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39