Angkat Kaki dari Madrid, Tiga Tawaran Menanti Cristiano Ronaldo
Rero Rivaldi | 5 Januari 2018 10:50
Bola.net - - Striker Real Madrid, Cristiano Ronaldo, mendapat tiga penawaran untuk meninggalkan Santiago Bernabeu.
Meski baru saja mengikat kontrak jangka panjang di musim panas lalu, Ronaldo sering sekali dikaitkan dengan rencana pindah dari tim raksasa Spanyol dan sempat disebut meminta klub menurunkan klausulnya.
Madrid kemudian diklaim merespon dengan memberikan pemain 32 tahun kontrak anyar dengan gaji sekitar 600.000 pounds per pekan, namun sepertinya hal tersebut tak cukup untuk membuat klub lain menghentikan aksi mereka mendekati pemain Portugal.
Menurut laporan yang diturunkan El Chiringuito, tiga klub siap mengajukan penawaran resmi untuk Ronaldo, dan salah satunya akan mengajukan proposal resmi dalam hitungan hari.
Manchester United dan PSG diyakini tengah mengawasi situasi Ronaldo di La Liga, di mana sang striker hanya berhasil mencetak empat gol di Divisi Primera musim ini.
Kontrak Ronaldo yang berlaku di Madrid sekarang takkan habis hingga 2021 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Awas MU, PSG Juga Inginkan Gelandang Inter Milan Ini
Liga Inggris 4 Januari 2018, 11:05 -
Halangi City dan Liverpool, PSG Juga Goda Seri?
Liga Inggris 4 Januari 2018, 10:48 -
Neymar Diyakini Tinggalkan Barca Demi Lepas dari Bayang-bayang Messi
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 01:47 -
Termasuk Barca, Tiga Klub Inginkan Jasa Alisson Becker
Liga Italia 3 Januari 2018, 20:34 -
Bukan MU dan Arsenal, Ini Klub Idaman Guedes Menurut Sang Ayah
Liga Inggris 3 Januari 2018, 12:33
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39