Ancelotti Tak Khawatir Tertinggal Dari Barca
Editor Bolanet | 20 September 2014 03:55
Di Spanyol, prestasi Madrid dan memang selalu dibandingkan. Namun Ancelotti mengaku tak terlalu risau meski tertinggal enam poin dari sang rival.
Kami tidak memikirkan hal itu, kami hanya fokus untuk memperbaiki diri di sisi fisik dan taktik. Hanya itu yang perlu kami khawatirkan. Kami tampil bagus melawan Basel dan kami tidak akan memikirkan apa yang dilakukan oleh Barca, tegas Ancelotti kepada AS.
Ancelotti juga menegaskan bahwa musim masih panjang. Ia yakin bisa membawa Madrid berprestasi asal bisa tetap tenang.
Kami harus tenang karena musim masih panjang. Kami akan bertarung hingga musim berakhir. Saya tak mengerti mengapa orang-orang begitu khawatir. Empat bulan lalu kami berhasil menjadi juara Liga Champions dan kami masih bisa memenangkannya lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Real Madrid Tantang Deportivo
Open Play 19 September 2014, 19:57 -
Preview: Deportivo vs Madrid, Blancos Tertekan
Liga Spanyol 19 September 2014, 17:00 -
Benzema Gabung Elit Penapak Rekor Madrid
Liga Champions 19 September 2014, 15:25 -
Perez Minta Madridista Tak Berlebihan Nilai Casillas
Liga Spanyol 19 September 2014, 14:41 -
Perez: Madrid Tak Bisa Penuhi Gaji Di Maria dan Alonso
Liga Spanyol 19 September 2014, 14:35
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10