Ancelotti Puji Profesionalisme Ronaldo
Editor Bolanet | 12 November 2015 08:32
Mantan entrenador klub ibu kota Spanyol itu belum lama ini menghadiri pemutaran perdana film dokumenter 'Ronaldo' di London, dan ia mengaku masih dibuat kagum dengan dedikasi yang ditunjukkan oleh sang pemain.
Memang benar. Saya sudah melihat film tersebut, namun itu tidak menunjukkan betapa profesional dirinya. Kadang, kami baru bermain di laga Liga Champions. Masih pukul tiga pagi, namun Ronaldo tidak akan langsung pulang. Ia akan pergi ke markas latihan untuk mandi es dan memulihkan diri, jelas Ancelotti pada Daily Mail.
Madrid benar-benar profesional. Casillas, Modric, dan Bale juga. Semuanya cukup sulit dengan Bale, karena saya biasa bicara pada para pemain dalam bahasa Spanyol. Namun ia adalah sosok yang luar biasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Hanya Madrid Yang Coba Tawar Neymar
Liga Spanyol 11 November 2015, 22:47 -
Pique: Barca atau Real Madrid Tak Akan Juara di Premier League
Liga Inggris 11 November 2015, 20:46 -
Madrid Rayu Arsenal Beli Jese Rodriguez
Liga Inggris 11 November 2015, 15:20 -
Dikritik Benitez, Ruang Ganti Madrid Memanas
Liga Spanyol 11 November 2015, 15:10 -
PM Spanyol Ingin Ronaldo Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 11 November 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39