Ancelotti Pastikan Bale & Benzema Siap Hadapi Juve
Editor Bolanet | 30 April 2015 08:30
Bos Madrid tersebut mengatakan bahwa dua pemain yang sebelumnya mengalami cedera, Gareth Bale dan Karim Benzema, telah mengalami perkembangan yang pesat di proses pemulihan masing-masing dan bakal siap meladeni perlawanan Juara Italia.
Kami tengah berada di periode yang penting. Kami tidak berencana untuk melakukan rotasi, namun menurunkan tim terbaik untuk mengalahkan Sevilla, tutur Ancelotti pada reporter.
Bale berlatih secara individu dan besok ia mungkin akan berlatih bersama tim. Karim masih terus berlatih, ia banyak mengalami perkembangan positif dan kami kira ia akan bisa ikut dengan tim melakukan perjalanan ke Turin, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Juga Optimis Tak Akan Dihukum FIFA
Liga Spanyol 29 April 2015, 21:22 -
Madrid Bantah Akan Diembargo FIFA
Liga Spanyol 29 April 2015, 19:55 -
Embargo FIFA, Madrid Tetap Bisa Belanja di Musim Panas
Liga Spanyol 29 April 2015, 15:50 -
FIFA Belum Tentukan Sanksi untuk Madrid
Liga Spanyol 29 April 2015, 15:09 -
Sahabat Enrique, Arsitek Almeria Siap Bantu Barca Jungkalkan Madrid
Liga Spanyol 29 April 2015, 14:36
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39