Ancelotti: Morata Sulit Bersaing Dengan BBC
Editor Bolanet | 4 April 2015 02:47
- Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti mengakui bahwa dirinya tak bisa memberikan tempat kepada Alvaro Morata di timnya saat ini. Oleh karena itu, Ancelotti tak bisa mencegah keinginan Morata untuk bermain di klub lain.
Penyerang Spanyol itu menandatangani kontrak lima tahun bersama Juventus dengan kesepakatan senilai 20 juta euro musim panas lalu. Dalam kontraknya itu, ada klausul buyback apabila Morata tampil gemilang di .
Meskipun begitu, sampai sejauh ini Ancelotti belum punya rencana untuk menarik kembali Morata ke Santiago Bernabeu. Pasalnya Morata bakal kesulitan bersaing dengan Karim Benzema, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale yang selalu menjadi pilihan utama.
Tugas kami tidak bisa membuat semua orang bahagia, terutama pemain yang memiliki lebih talenta lebih di antara pemain lain, ujar Ancelotti kepada Canale 5.
Morata sayangnya mendapatkan saingan seperti Karim Benzema, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale di skuat yang sama, jadi dia kesulitan untuk menemukan waktu bermain yang ia inginkan.[initial]
(foti/ada)
Penyerang Spanyol itu menandatangani kontrak lima tahun bersama Juventus dengan kesepakatan senilai 20 juta euro musim panas lalu. Dalam kontraknya itu, ada klausul buyback apabila Morata tampil gemilang di .
Meskipun begitu, sampai sejauh ini Ancelotti belum punya rencana untuk menarik kembali Morata ke Santiago Bernabeu. Pasalnya Morata bakal kesulitan bersaing dengan Karim Benzema, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale yang selalu menjadi pilihan utama.
Tugas kami tidak bisa membuat semua orang bahagia, terutama pemain yang memiliki lebih talenta lebih di antara pemain lain, ujar Ancelotti kepada Canale 5.
Morata sayangnya mendapatkan saingan seperti Karim Benzema, Cristiano Ronaldo dan Gareth Bale di skuat yang sama, jadi dia kesulitan untuk menemukan waktu bermain yang ia inginkan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Morata Tak Ingin Kembali ke Real Madrid
Liga Italia 3 April 2015, 20:00 -
Juventus Bakal Tukar Pogba dengan Oscar
Liga Inggris 3 April 2015, 15:00 -
Andai Dibuang MU, Ini 7 Tim Yang Siap Tampung Falcao
Editorial 3 April 2015, 08:30 -
Hadapi Monaco, Juventus Usung Semangat Underdog
Liga Champions 3 April 2015, 02:36 -
Verratti: Saya Ingin Bermain Bersama Pogba
Liga Eropa Lain 2 April 2015, 23:59
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39