Ancelotti: Kritik Buat Saya Makin Bergairah
Editor Bolanet | 19 November 2013 09:16
Namun demikian, Ancelotti menyebut bahwa semua kritik yang ia terima justru akan menjadi tambahan motivasi yang baik untuknya.
Ini adalah klub paling prestisius di di dunia jadi wajar jika kemudian banyak tekanan yang saya alami, jelasnya menurut laporan yang diturunkan oleh situs resmi klub.
Namun demikian, pekerjaan utama saya tidak akan pernah berubah: mencoba melakukan semua yang saya bisa untuk membantu tim meraih kemenangan. Semua kritik yang ada justru memberi anda energi tambahan untuk melakukan semuanya lebih baik, tutupnya.
Carlo Ancelotti saat ini tengah dipusingkan dengan cedera panjang yang dialami oleh Sami Khedira. Mau tak mau ia musti menemukan pola dan sistem anyar untuk dimainkan Real Madrid di musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere: Kehadiran Ozil Tak Mengubah Saya
Liga Inggris 18 November 2013, 22:02 -
Oscar Ternyata Nyaris Gabung Madrid
Liga Champions 18 November 2013, 21:26 -
Roberto Carlos: Marcelo Bek Kiri Terbaik Dunia
Piala Dunia 18 November 2013, 19:37 -
Microsoft Batal Sponsori Bernabeu?
Bolatainment 18 November 2013, 18:32 -
Pedro: Blatter Tak Respek Kepada Ronaldo
Liga Spanyol 18 November 2013, 18:10
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39