Ancelotti Kembali Tegaskan Tangani Madrid Pekerjaan Termudah
Editor Bolanet | 11 Februari 2015 10:16
- Carlo Ancelotti menegaskan bahwa menangani Real Madrid merupakan pekerjaan termudah yang pernah ia dapatkan sebagai seorang pelatih.
Hal tersebut didasarkan pada kondisi tim, yang dianggap oleh sang manajer amat kondusif hingga memudahkan dirinya untuk mengatur taktik dan strategi yang bakal diterapkan di atas lapangan.
Melatih Madrid merupakan pekerjaan temudah di dunia, tutur Ancelotti pada Bild.
Atmosfer di dalam tim ini sangat bagus. Kami punya tim yang amat serius dan profesional. Saya tidak pernah menemui masalah sejauh ini, pungkasnya. [initial]
(bild/rer)
Hal tersebut didasarkan pada kondisi tim, yang dianggap oleh sang manajer amat kondusif hingga memudahkan dirinya untuk mengatur taktik dan strategi yang bakal diterapkan di atas lapangan.
Melatih Madrid merupakan pekerjaan temudah di dunia, tutur Ancelotti pada Bild.
Atmosfer di dalam tim ini sangat bagus. Kami punya tim yang amat serius dan profesional. Saya tidak pernah menemui masalah sejauh ini, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rentetan Kesialan Real Madrid di Awal 2015
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:58 -
Ronaldo Berpesta, Figo Membela
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:30 -
Mandzukic Girang Atletico Berhasil Pecundangi Madrid
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 22:01 -
Ronaldo Tetap Yakin Real Madrid Akan Juara
Liga Spanyol 10 Februari 2015, 18:20 -
Sedang Cedera, Sergio Ramos Malah 'Cetak Gol' di Ranjang?
Bolatainment 10 Februari 2015, 16:04
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44