Ancelotti Jelaskan Alasan Turunkan Keylor Navas
Editor Bolanet | 9 November 2014 05:30
- Carlo Ancelotti menjelaskan keputusannya untuk menurunkan Keylor Navas, alih-alih Iker Casillas, di pertandingan melawan Rayo Vallecano (09/11).
Menurut sang manajer, sudah saatnya kiper asal Kosta Rika itu mendapat kesempatan, lantaran ia selalu menunjukkan kerja keras di sesi latihan yang digelar di Madrid.
Ini merupakan momen yang tepat untuk memainkan Keylor, karena ia sudah berlatih dengan baik dan ia perlu terus mendapat motivasi. Ia bermain dengan bagus. Sekarang saya bisa memainkannya di pertandingan yang lain, tutur Ancelotti pada reporter.
James bermain kurang dari 30 menit di pertandingan sebelum ini dan itulah mengapa ia menjadi starter, alih-alih Isco. Di pertandingan berikutnya, yang terjadi mungkin justru sebaliknya, pungkasnya.
Madrid sendiri akhirnya menang 5-1 atas Rayo. [initial]
(isf/rer)
Menurut sang manajer, sudah saatnya kiper asal Kosta Rika itu mendapat kesempatan, lantaran ia selalu menunjukkan kerja keras di sesi latihan yang digelar di Madrid.
Ini merupakan momen yang tepat untuk memainkan Keylor, karena ia sudah berlatih dengan baik dan ia perlu terus mendapat motivasi. Ia bermain dengan bagus. Sekarang saya bisa memainkannya di pertandingan yang lain, tutur Ancelotti pada reporter.
James bermain kurang dari 30 menit di pertandingan sebelum ini dan itulah mengapa ia menjadi starter, alih-alih Isco. Di pertandingan berikutnya, yang terjadi mungkin justru sebaliknya, pungkasnya.
Madrid sendiri akhirnya menang 5-1 atas Rayo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Favorit Bekuk Rayo, Ancelotti Malah Cemas
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:10 -
Bale Ingin Tiru Jejak Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:06 -
'Cristiano Ronaldo Sudah Menjadi Legenda Bagi Real Madrid'
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:02 -
Arsenal Masih Inginkan Casillas
Liga Inggris 8 November 2014, 17:47 -
Gelontoran Gol Ronaldo ke Gawang Rayo
Liga Spanyol 8 November 2014, 13:58
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39