Ancelotti Ingin Pepe Tetap di Madrid
Editor Bolanet | 8 Juli 2013 00:57
The Sun mengklaim bahwa Manchester City berencana mengajukan tawaran kepada Madrid untuk bisa memboyong Pepe ke Etihad. Namun, Marca meyakini sang pelatih baru El Real Ancelotti takkan membiarkan bek sentral 30 tahun tersebut meninggalkan Santiago Bernabeu.
Surat kabar yang berbasis di Madrid itu percaya Ancelotti masih membutuhkan tenaga Pepe dan bakal menolak setiap tawaran yang masuk untuknya.
Pepe saat ini terikat kontrak dengan Madrid sampai 30 Juni 2016. Harganya di lantai bursa diperkirakan menyentuh angka €20 juta. [initial]
Manchester City Siapkan Tawaran Untuk Pepe
20 Juta Pounds Untuk Tandemkan Kompany dan Pepe
Pellegrini Minta City Gaet Caballero dan Pepe (mrc/trm/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham Berpeluang Dapatkan Jese
Liga Inggris 7 Juli 2013, 23:29 -
Napoli-Madrid Sepakati Harga Callejon
Liga Italia 7 Juli 2013, 22:45 -
Liga Inggris 7 Juli 2013, 22:15
-
Pemuda 15 Tahun Chelsea Jadi Rebutan Barca-Madrid
Liga Inggris 7 Juli 2013, 19:00 -
Rafa Benitez Tertarik Gantikan Posisi Del Bosque
Piala Dunia 7 Juli 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39