Ancelotti: Ikut Bertahan Bukan Barang Baru untuk BBC
Editor Bolanet | 9 November 2014 06:30
- Carlo Ancelotti mengaku senang dengan kinerja trio Karim Benzema, Cristiano Ronaldo, dan Gareth Bale, kala Real Madrid menang 5-1 atas Rayo Vallecano (09/11).
Ketiga pemain ofensif itu tak segan turun ke belakang untuk membantu pertahanan tim dan hal tersebut membuat sang manajer merasa puas.
Saya menghargai kinerja para penyerang, terutama ketika bertahan. Inilah yang dibutuhkan oleh tim. Mereka semua bekerja dengan bagus. Bukan hal baru bagi Bale, Benzema, atau Cristiano untuk melakukan marking. Kami selalu bermain dengan cara yang sama, tutur Ancelotti pada ISF.
Bale memberi kami kedalaman, namun kami tidak mengubah sistem, meski kami harus mengadakan evaluasi, karena Rayo lebih banyak menguasai bola, pungkasnya. [initial]
(isf/rer)
Ketiga pemain ofensif itu tak segan turun ke belakang untuk membantu pertahanan tim dan hal tersebut membuat sang manajer merasa puas.
Saya menghargai kinerja para penyerang, terutama ketika bertahan. Inilah yang dibutuhkan oleh tim. Mereka semua bekerja dengan bagus. Bukan hal baru bagi Bale, Benzema, atau Cristiano untuk melakukan marking. Kami selalu bermain dengan cara yang sama, tutur Ancelotti pada ISF.
Bale memberi kami kedalaman, namun kami tidak mengubah sistem, meski kami harus mengadakan evaluasi, karena Rayo lebih banyak menguasai bola, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Favorit Bekuk Rayo, Ancelotti Malah Cemas
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:10 -
Bale Ingin Tiru Jejak Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:06 -
'Cristiano Ronaldo Sudah Menjadi Legenda Bagi Real Madrid'
Liga Spanyol 8 November 2014, 22:02 -
Arsenal Masih Inginkan Casillas
Liga Inggris 8 November 2014, 17:47 -
Gelontoran Gol Ronaldo ke Gawang Rayo
Liga Spanyol 8 November 2014, 13:58
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39