Ancelotti dan Casillas Rayakan Rekor di Sesi Latihan Madrid
Editor Bolanet | 26 Februari 2015 08:41
Ancelotti baru saja menjalani pertandingan ke-100 bersama Los Blancos, kala ia menghantar timnya menang 2-0 atas di La Liga pekan lalu. Di laga yang sama, sang kapten Casillas mencatat penampilan ke-500 di La Liga sebagai pengawal gawang Los Merengues.
Kedua sosok penting Madrid itu menerima hadiah khusus dari sang presiden klub, Florentino Perez. Ancelotti mendapat jersey dengan nama dirinya dan nomor '100', sementara Casillas juga menerima hadiah serupa dengan nomor punggung '500'.
Madrid sendiri kini tengah duduk di puncak klasemen sementara La Liga, dengan keunggulan empat poin atas Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Sibuk Padamkan Amarah Jese
Liga Spanyol 25 Februari 2015, 15:52 -
Penalti Sama 59, Ronaldo Lebih Ahli Dari Messi
Liga Champions 25 Februari 2015, 15:44 -
Bungkam City, Barca Salip Madrid
Liga Champions 25 Februari 2015, 15:14 -
Aksi Mantap Isco Kecil di Usia 10 Tahun
Open Play 25 Februari 2015, 14:54 -
Keylor Navas Pamer Aksi Latihan di Madrid
Open Play 25 Februari 2015, 14:47
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39