Ancelotti Buat Casillas Murka?
Editor Bolanet | 28 November 2014 14:07
Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, Casillas dibuat murka oleh cara Ancelotti menggantikan tempatnya dengan Navas. Sang manajer dikabarkan tak membuat pengumuman apapun hingga pertemuan terakhir menjelang pertandingan, yang biasa digelar Madrid untuk membahas taktik permainan mereka
Sejauh ini, Ancelotti disebut selalu memberi tahu Casillas terlebih dahulu jika ia ingin menurunkan Navas. Namun hal yang sama tidak terjadi kala Madrid bertandang ke Swiss tengah pekan ini.
Ancelotti sendiri memuji penampilan Navas dan mengaku puas dengan aksi sang kiper usai timnya menang 1-0 atas Basel. Tentu saja bukan tak mungkin Casillas selanjutnya bakal mengalami nasib yang sama seperti musim lalu, di mana ia kehilangan tempat utama lantaran digusur oleh Diego Lopez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Klaim Basel Lebih Baik Dari Liverpool
Liga Champions 27 November 2014, 18:37 -
Bale Akui Basel Mampu Repotkan Madrid
Liga Champions 27 November 2014, 17:54 -
Samai Rekor Mourinho, Bale Larang Madrid Jumawa
Liga Champions 27 November 2014, 17:30 -
Assist Untuk Ronaldo, Benzema Dekati Ozil
Liga Champions 27 November 2014, 15:53 -
Lagi-lagi Body Seksi Irina Shayk Jadi Model Bikini Edisi 2015
Open Play 27 November 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39