Ancelotti Beber Kondisi Trio Cedera Real Madrid
Editor Bolanet | 11 Desember 2014 22:42
Madrid akan berangkat ke Maroko untuk mengikuti Piala Dunia Klub FIFA. Lawan pertama yang dihadapi Rabu (17/12) mendatang adalah pemenang antara Crus Azul versus Western Sydney Wanderers.
Mengenai tiga gelandang yang masih dibelit cedera, Carlo Ancelotti memastikan tak akan membawa Luka Modric. Namun kabar positif datang dari James Rodriguez dan Sami Khedira.
Pemulihan Modric berjalan baik dan ia akan kembali bersama tim pada bulan Januari.
Kami harap James bisa kembali berlatih Kamis mendatang dan bisa bermain di final Piala Dunia Klub (bila Madrid lolos). Khedira akan ikut ke Maroko. Ia jelas bisa bermain di final. terang sang entrenador dalam konferensi pers pada realmadrid.com. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Preview: Almeria vs Real Madrid, Modal ke Maroko
- Bocoran Terbaru Jersey Real Madrid 2015-16
- Versi Lebih 'Nyata' Jersey Kontroversial Barcelona Musim Depan
- Arbeloa Siap Akhiri Perselisihan dengan Casillas
- David Luiz: Barca Punya Trisula Terhebat di Dunia
- Pecahkan Rekor Barca, Penggawa Madrid Makan Bersama
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Di Era Saya, Prestasi Cristiano Tak Masuk Akal
Liga Spanyol 10 Desember 2014, 16:08 -
Madrid di Liga Champions, 39 Kali Dihadiahi Penalti
Liga Champions 10 Desember 2014, 15:55 -
Madrid Dekati Bayern & Milan, Kejar Barcelona
Liga Champions 10 Desember 2014, 14:51 -
Direktur Madrid: Tak Perlu Belanja Januari
Liga Spanyol 10 Desember 2014, 14:41 -
'Kekompakan' Bersejarah Dua Naga Wales
Liga Champions 10 Desember 2014, 13:38
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39