Ancelotti: Barcelona Buat Madrid Lebih Baik
Editor Bolanet | 21 Januari 2014 07:11
Tak pelak lagi, hal tersebut membuat entrenador si putih - Carlo Ancelotti, merasa amat puas. Ia menekankan bahwa semenjak tim dibekuk oleh Barcelona di El Clasico, mereka bermain jauh lebih baik.
Mereka (Barca dan Atleti) bermain satu sama lain dan kami memotong jarak dua poin. Kemudian, tak ada satupun dari mereka yang menang kemarin karena kami bermain di liga yang kompetitif dan sulit memenangkan semua laga. Anda tidak bisa selalu menang. Hal yang sama juga terjadi pada kami saat melawan Osasuna, tutur Ancelotti pada RealMadrid.com.
Kredit khusus harus diberikan pada tim akibat keberhasilan dalam memangkas jarak poin dengan dua tim teratas di klasemen, karena mereka telah berjuang di sepanjang musim kompetisi. Kami banyak mengalami peningkatan setelah pertandingan melawan Barcelona, pungkasnya.
Real Madrid akan menghadapi Espanyol di leg pertama babak perempat final Copa Del Rey tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ribery Sudah Kapok Impikan Ballon d'Or
Liga Champions 20 Januari 2014, 22:49 -
Sergio Ramos Diragukan Tampil Lawan Espanyol
Liga Spanyol 20 Januari 2014, 21:21 -
Florentino Perez Mulai Ragukan Ancelotti
Liga Spanyol 20 Januari 2014, 19:15 -
Eto'o: Setelah di Chelsea, Saya Ingin ke Mallorca
Liga Champions 20 Januari 2014, 18:52 -
15 Alasan Mourinho Memang Spesial
Editorial 20 Januari 2014, 15:11
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23