Ancelotti Anggap Verratti Pantas Gabung Madrid
Editor Bolanet | 21 Oktober 2015 00:17
Ancelotti memang tak asing dengan sosok Verratti dan juga Pirlo. Ia menangani Verratti saat masih membesut . Sementara itu, Pirlo menjadi salah satu pemain andalannya saat masih menjadi arsitek AC Milan.
Menurut Ancelotti, gaya main Verratti memang kadang penuh resiko. Namun playmaker berusia 22 tahun itu dianggapnya sebagai pemain yang sangat berkualitas dan pantas menjadi The Next Pirlo.
Apakah ia mengambil terlalu banyak resiko? Itu memang menjadi bagian dari kepribadiannya. Jika ia tak melakukan itu, maka ia tak akan menjadi Verratti yang sekarang ini. Ia memiliki semua kualitas untuk menjadi suksesor Pirlo, seru Ancelotti pada L'Equipe.
Ia adalah pemain yang pantas gabung Real Madrid. Tapi ia juga pantas berada di PSG karena kedua tim itu memiliki ambisi yang serupa, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Ancelotti Sanjung Performa Di Maria Saat Masih di Madrid
- Lawan PSG, Ancelotti Sebut Madrid Akan Andalkan Serangan Balik
- Ancelotti Ingin Angkut Lewandowski ke Chelsea
- Seperti Ancelotti, Benitez Masih Cari Keseimbangan di Madrid
- Ancelotti Bantah Didekati Liverpool
- Ancelotti: Saya Tak Pernah Berniat Latih Inter
- Ancelotti Akui Ada Kesamaan Kualitas Ronaldo dan Ibra
- Ancelotti: Bersama Ibra dan Di Maria, PSG Bisa Juara Eropa
- Tangani Madrid, Ini Saran Ancelotti untuk Benitez
- Ancelotti Heran dengan Kritik Benzema
- Ancelotti: Madrid Tim Terbaik yang Pernah Saya Latih
- PSG atau Madrid, Ini Kata Ancelotti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc Akui Cristiano Ronaldo Pemain Sempurna
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:52 -
Di Maria Tak Sabar Hadapi Real Madrid untuk Pertama Kali
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:32 -
Blanc Sebut Real Madrid Sekarang Lebih Defensif
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:14 -
Ancelotti Sanjung Performa Di Maria Saat Masih di Madrid
Liga Champions 20 Oktober 2015, 21:06 -
Lawan PSG, Ancelotti Sebut Madrid Akan Andalkan Serangan Balik
Liga Champions 20 Oktober 2015, 20:26
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39