Alves: Musim Perdana Neymar di Barca Luar Biasa
Editor Bolanet | 30 Mei 2014 15:28
Neymar secara total mencetak sembilan gol dari 26 penampilannya di La Liga dan membukukan empat gol lagi di Liga Champions. Catatan tersebut menurut Alves sudah lebih dari cukup untuk menjadi modal bagus menjalani musim berikutnya di Camp Nou.
Neymar amat bertalenta dan menjalani musim yang baik. Anda harus ingat bahwa ia baru memainkan musim pertamanya di Eropa dan Spanyol bukan negara yang mudah untuk menjalani debut anda, tutur Alves pada Times of India.
Barcelona punya gaya permainan yang unik. Anda harus beradaptasi dengannya dan itu butuh waktu. Namun Neymar tidak butuh hal tersebut. Ia punya teknik yang sempurna dan akan menunjukkannya di Piala Dunia nanti, pungkasnya. [initial]
(time/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dirumorkan ke Napoli, Mascherano Justru Minta Perpanjangan?
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 20:07 -
Xavi: Hanya yang Terbaik Bisa Kalahkan Barca
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:55 -
Enrique Gelar Pertemuan Bersama Puyol dan De La Pena
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:27 -
Arda Turan Masuk Agenda Barca?
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:17 -
Alba Yakin Deulofeu Akan Bersinar Bersama Barca
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:09
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39