Alves Minta Barca Ambil Resiko
Editor Bolanet | 19 April 2016 09:02
Tim asuhan Luis Enrique baru saja menelan tiga kekalahan beruntun di La Liga, dan kini hanya unggul selisih gol atas Atletico Madrid di puncak klasemen sementara.
Sebelumnya, mereka juga sempat kalah 0-2 dari tim asuhan Diego Simeone dan tersingkir dari Liga Champions.
Alves lantas memberikan pesan bertuliskan: Mereka yang tidak punya keberanian untuk mengambil resiko, tidak akan meraih apapun di kehidupan ini.
Alves sendiri sempat memancing kontroversi beberapa saat lalu, usai ia mengunggah video dirinya sedang menggunakan wig - hanya beberapa jam usai Barcelona tersingkir dari Liga Champions.
Tim Catalan akan bermain melawan Deportivo La Coruna di laga lanjutan La Liga tengah pekan ini. [initial]
(inst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Siap Sambut Lima Final di La Liga
Liga Spanyol 18 April 2016, 20:31 -
Kalahkan Barca, Pako Ayestaran Akan Dapat Kontrak Permanen
Liga Spanyol 18 April 2016, 18:47 -
Gelandang Lyon Ingin Gabung Barca Atau Juventus
Liga Italia 18 April 2016, 17:20 -
Barca Kalah, Suarez Protes Kinerja Wasit
Liga Spanyol 18 April 2016, 15:11 -
Galeri 18 April 2016, 12:43
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23