Alves: Kami Siap menang Lawan Barca
Editor Bolanet | 17 April 2015 10:08
Meski tim kelelawar bakal bermain di Camp Nou, Alves mengaku yakin bisa merebut tiga angka penuh atas tim asuhan Luis Enrique, yang saat ini berstatus sebagai penghuni puncak klasemen La Liga..
Keinginan yang kuat merupakan hal yang penting ketika anda bermain di Camp Nou. Kami akan pergi ke sana dengan keinginan yang kuat untuk menang dan menikmati pertandingan, tutur Alves pada Sport.
Seperti yang dikatakan oleh pelatih usai pertandingan melawan Levante, laga melawan Barcelona akan jadi tantangan yang besar untuk kami. Tim tengah melakukan usaha untuk mencapai hal yang sangat penting, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Barca Belum Lolos ke Semifinal
Liga Champions 16 April 2015, 20:41 -
Puja-puji Atas Aksi Luis Suarez Lawan PSG
Liga Champions 16 April 2015, 20:30 -
Lebar Lapangan, Kunci Barca Kalahkan PSG
Liga Champions 16 April 2015, 20:09 -
Hajar PSG, Rakitic Minta Barca Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 16 April 2015, 19:46 -
Rakitic: Barca Mendominasi PSG
Liga Champions 16 April 2015, 19:28
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39