Alves Berkeras Suarez Tak Perlu Berubah
Editor Bolanet | 22 Agustus 2014 08:50
Namun demikian, Alves setuju bahwa striker asal Uruguay itu perlu banyak belajar dari semua ulah yang ia lakukan di atas lapangan selama ini.
Saya pikir semua hal yang terjadi pada seseorang adalah bagian dari proses pembelajaran. Ia tahu dari mana ia datang dan itulah yang terbaik yang bisa ia lakukan. Namun saya sarankan ia tidak mengubah kepribadiannya, tutur Alves menurut laporan The Daily Mail.
Itu adalah ciri khas yang ia miliki. Ia adalah pemain yang unik, yang bekerja keras hingga akhir untuk menang. Jelas, kita semua harus bisa mengendalikan diri. Namun saya pikir ia tidak perlu mengubah cara pandangnya. Itulah yang membuatnya berbeda dari orang lain, pungkasnya.
Suarez baru saja menjalani laga debutnya bersama di Trofeu Joan Gamper dengan menghadapi Leon. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Simeone: Barca dan Madrid Berbenah, Musim Ini Akan Lebih Sulit
Liga Spanyol 21 Agustus 2014, 21:00 -
Simeone: Atletico Tak Bisa Tandingi Madrid dan Barca
Liga Spanyol 21 Agustus 2014, 18:06 -
'Berlagak Dewa, Zlatan Remehkan Xavi dan Iniesta'
Liga Spanyol 21 Agustus 2014, 14:54 -
Iniesta Anggap Skuat Barca Komplit
Liga Spanyol 21 Agustus 2014, 14:33 -
'Barca Tak Pantas Dikenai Sanksi Embargo'
Liga Spanyol 21 Agustus 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39