Alves Bahagia di Barcelona
Editor Bolanet | 6 Juni 2012 20:45
Alves mengaku masih betah bersama Barca, dan berniat untuk menciptakan banyak sejarah lagi bersama tim Catalan tersebut. Sejauh ini, Alves sudah mengoleksi berbagai macam trofi bersama Barcelona, diantaranya trofi La Liga, Liga Champions, Piala Super Eropa, Piala Dunia Antar Klub, dan yang terakhir adalah trofi Copa del Rey.
Santer dikabarkan, bahwa defender asal Brasil tersebut banyak dikaitkan dengan beberapa klub sejak akhir musim kemarin. Tapi akhirnya ia mematahkan semua spekulasi tersebut dan mengatakan masih ingin berseragam Blaugrana.
Saya merasa sangat senang di Barcelona. Saya bahagia disini dan ingin melanjutkannya, ungkap pemain berusia 29 tahun tersebut.
Saya tidak pernah beranggapan untuk meninggalkan Barcelona, karena saya merasa sangat nyaman berada disini, dan masih terikat kontrak.
Kami memiliki tim yang hebat, dan saya menikmati setiap saat bermain disini. Saya ingin melanjutkan sejarah bersama Barcelona, sambung pemain yang masih terikat kontrak dengan Barca hingga 2015 mendatang. (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vermaelen Jadi Target Nomor Satu Barcelona
Liga Spanyol 5 Juni 2012, 20:45 -
Manuver di Kursi Pelatih Barca Pun Kejutkan Xavi
Liga Spanyol 5 Juni 2012, 15:51 -
Xavi: Madrid Tak Punya Jiwa Sportif!
Piala Eropa 5 Juni 2012, 13:08 -
Video Perebutan El Pichichi: Messi (50) vs Ronaldo (46)
Open Play 5 Juni 2012, 11:25 -
Capello: Spanyol Tim Fantastis
Piala Eropa 4 Juni 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39