Alternatif Khedira, Madrid Bidik Kondogbia
Editor Bolanet | 9 Desember 2014 08:55
Menurut laporan yang diturunkan oleh Canal Plus, pemain milik AS Monaco tersebut tengah tampil menawan di Ligue 1 dan telah berhasil mencuri perhatian Los Blancos. La Liga juga bukan kompetisi yang asing bagi sang pemain, yang pernah bermain di Sevilla.
Khedira dikabarkan masih harus terus beristirahat, usai ia mendapat benturan di bagian kepala kala menghadapi Cornella di Copa del Rey pekan lalu. Selain itu, tim juga tengah dipusingkan oleh cedera yang dialami oleh James Rodriguez.
Situasi tersebut bisa jadi akan membuat Madrid mempertimbangkan rencana membeli Kondogbia, meski Carlo Ancelotti sempat menegaskan timnya tidak akan melakukan pembelian di bursa transfer Januari mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas Silva Sambut Prospek Satu Tim Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 8 Desember 2014, 23:53 -
Galeri: Persiapan Real Madrid Hadapi Ludogorets
Open Play 8 Desember 2014, 23:42 -
Ancelotti Keluhkan Cedera Madrid
Liga Spanyol 8 Desember 2014, 22:43 -
Jamu Juru Kunci, Keylor Navas Pantang Remehkan Ludogorets
Liga Champions 8 Desember 2014, 22:40 -
Jarang Main, Keylor Navas Tetap Profesional
Liga Spanyol 8 Desember 2014, 22:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39