Alonso Sebal dengan Sikap Madrid
Editor Bolanet | 8 Mei 2014 07:17
Real Madrid sempat unggul 1-0 terlebih dahulu melalui tendangan bebas Sergio Ramos, namun pada akhirnya mereka lengah dan kecolongan menjelang laga berakhir.
Madrid pun harus puas dengan tambahan satu angka. Hasil tersebut ditanggapi amat negatif oleh gelandang andalan mereka, Alonso, mengingat kans tim untuk menjadi juara La Liga kini jadi makin menipis.
Saya tahu benar bahwa La Liga adalah kompetisi yang sulit, kami harus terus mempertahankan level permainan kami setiap saat. Karena semuanya bisa jadi hanya ditentukan oleh satu pertandingan, dan jika anda melewatkannya, maka anda sudah pasti terlempar dari persaingan, tutur Alonso menurut laporan ISF.
Pertandingan tadi tidak berada dalam kendali kami, semuanya berjalan sulit, namun saya merasa terganggu dengan semuanya, dengan tim dan dengan diri kami sendiri, karena kami gagal menyadari pentingnya 45 menit terakhir dari pertandingan tadi, pungkasnya.
Madrid kini ada di peringkat tiga klasemen sementara, terpaut empat angka dari Atletico Madrid. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Siapkan 45 Juta Euro Untuk Khedira
Liga Inggris 7 Mei 2014, 22:39 -
UEFA Tolak Banding Madrid Untuk Alonso
Liga Champions 7 Mei 2014, 20:30 -
Pemain Ini Pernah Bela Semua Finalis Eropa Musim Ini
Liga Champions 7 Mei 2014, 15:58 -
Bjorn Kuipers Pimpin Final Liga Champions 2013/14
Liga Champions 7 Mei 2014, 15:41 -
Selain CR7, Inilah Kompilasi Gol Aerial Backheel Indah Lainnya
Open Play 7 Mei 2014, 14:56
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10