Alcacer: Gabung Barcelona Adalah Langkah Maju
Editor Bolanet | 8 September 2016 22:02
Pemain berusia 23 tahun ini merupakan produk akademi tim Valencia. Dalam dua musim terakhir, ia mencetak 24 gol untuk Los Che di La Liga. Barca sendiri harus membayar 30 juta pounds untuk bisa mendapatkannya.
Bergabung dengan Barcelona adalah langkah maju dalam karir saya, kata Alcacer dalam sesi jumpa pers pertamanya bersama Barca.
Ia lantas mengaku ingin segera bermain mendapatkan pertandingan debutnya. Alcacer sudah tidak sabar untuk segera bisa bermain dengan Trio MSN dan membantu Barca meraih kemenangan.
Bagi saya akan menjadi sebuah pengalaman yang luar biasa untuk bermain dengan pemain seperti Luis Suarez, Leo Messi dan Neymar. Tak ada hambatan untuk adaptasi dengan tim, karena ada beberapa rekan lama saya, sambungnya.
Rekan lama yang dimaksud oleh Alcacer yakni Jordi Alba, Jeremy Mathieu dan Andre Gomes. Ketiganya pernah bermain bersama saat membela Valencia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Munir Ingin Bawa Valencia ke Liga Champions
Liga Spanyol 7 September 2016, 23:46 -
Paco Alcacer Nikmati Latihan Perdananya di Barcelona
Liga Spanyol 7 September 2016, 21:22 -
50 Pemain Terbaik Barcelona: No 50-41
Editorial 7 September 2016, 16:28 -
Iniesta Optimis Bisa Turun Kontra Alaves
Liga Spanyol 7 September 2016, 15:50 -
Barca Siap Manfaatkan Kemarahan Lichtsteiner
Liga Spanyol 7 September 2016, 14:57
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39