Alba: Tampil Biasa, Yang Penting Menang
Editor Bolanet | 29 Februari 2016 09:48
Di Camp Nou, Barcelona tampil biasa-biasa saja dan sempat tertinggal oleh gol Vitolo pada menit 20. Lionel Messi lalu menyamakan skor dengan tendangan bebasnya yang indah 11 menit berselang. Kemenangan Barcelona ditentukan oleh gol Gerard Pique pada menit 48.
Menurut bek Barcelona Jordi Alba, kemenangan tetaplah kemenangan. Ketika Anda tak bermain dengan performa terbaik, yang penting adalah kemenangan, kata Alba seperti dilansir Marca.
Gol tendangan bebas Messi begitu indah. Dengan kaki kirinya, messi melesatkan bola melewati pagar hidup Sevilla ke arah yang berlawanan dengan yang diantisipasi penjaga gawang.
Dia benar-benar brilian, yang terbaik di dunia. Setiap hari, kami selalu dibuat kagum olehnya, puji Alba.
Kemenangan ini membuat Barcelona sekarang memiliki 66 poin di posisi puncak. Atletico Madrid mengikuti di posisi dua dengan 58 poin, sedangkan Real Madrid tertinggal jauh dengan 54 poin di tangga ketiga. [initial]
Klik Juga:
- Barcelona Samai Rekor 34 Unbeaten Madrid
- 'Pemain Barca Takkan Pernah Bicara Seperti Ronaldo'
- Alba Belum Coret Madrid Dari Peta Persaingan
- Wapres Barca: Saya Suka Lihat Madrid Kalah
- Gol Tendangan Bebas Brilian Messi vs Sevilla
- Alba: Ronaldo? Di Barca, Semua Saudara
- Alba: Messi Benar-benar Brilian
- Mestre: Saya Yakin Madrid Akan Bangkit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dijegal Atletico, Ronaldo Akui Kans Madrid Juara Kian Tipis
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 18:24 -
Madrid Ditumbangkan Atletico, Ronaldo Tetap Puji Zidane
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 17:53 -
Arsenal dan Chelsea Incar Wonderkid Barca, Abel Ruiz
Liga Inggris 28 Februari 2016, 17:45 -
Ronaldo Akui Barca Lebih Baik Dari Madrid
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 16:45 -
Liverpool Kembali Ajukan Tawaran untuk Ter Stegen
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 07:20
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39