Alba: Barca Bisa Juara La Liga
Rero Rivaldi | 23 Februari 2017 13:20
Bola.net - - Jordi Alba menegaskan masih punya kesempatan yang amat besar untuk memenangkan La Liga musim ini, meski hingga kini mereka masih tertinggal satu angka dari Real Madrid di klasemen.
Tim Catalan berpotensi tertinggal tujuh angka jika Real Madrid mampu memenangkan dua laga tunda yang mereka punya. Namun dalam salah satu dari dua pertandingan tersebut, tim asuhan Zinedine Zidane menelan kekalahan 1-2 dari Valencia di Mestalla.
Harapan pun kini terbuka lebar untuk Barcelona, yang sebenarnya juga sedang melalui pekan sulit usai dihajar PSG 0-4 di Liga Champions dan membutuhkan penalti di menit-menit akhir untuk menang atas Leganes pekan lalu.
Alba pun menekankan pentingnya para pemain untuk terus menjaga kesolidan tim.
Ketika kami menang, itu karena jasa semua orang, dan ketika kami kalah, juga demikian. Kami ingin terus berjuang untuk memenangkan semuanya, tutur Alba menurut AS, sebelum duel Madrid di Mestalla.
Kami masih punya kesempatan, masih ada banyak yang bisa terjadi di liga. Kami masih percaya dan yakin jika kami melakukan semuanya dengan benar, kami akan punya opsi untuk menjadi juara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Puji Kebijakan Rotasi Pemain Zidane
Liga Spanyol 22 Februari 2017, 21:37 -
Dembele Isyaratkan Tolak Madrid
Liga Spanyol 22 Februari 2017, 21:34 -
Madrid Tertarik Datangkan Pjanic Musim Depan
Liga Inggris 22 Februari 2017, 20:47 -
Torres 20 Gol, Morientes 33 Gol, Raul 71 Gol
Liga Champions 22 Februari 2017, 14:09 -
Aguero 27 Gol, Kaka 30 Gol, Messi 93 Gol
Liga Champions 22 Februari 2017, 13:13
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39