Agen Ronaldo Masih Kesal Kepada Blatter
Editor Bolanet | 30 Oktober 2013 18:17
Mendes mengatakan bahwa komentar Blatter itu bukan hanya menyinggung Ronaldo. Klub, negara serta liga yang diikuti Ronaldo juga patut kecewa dengan pernyataan orang nomor satu di FIFA itu.
Episode menyedihkan yang melibatkan Blatter ini menunjukkan tak adanya respek terhadap pemain profesional dan penuh dedikasi seperti Cristiano. Bukan itu saja, komentar itu juga telah menyinggung jutaan fans Ronaldo dan sepakbola Spanyol, tukas Mendes kepada Marca.
Mendes mengingatkan lagi bahwa semua petinggi organisasi sebesar FIFA harusnya bisa lebih berhati-hati dalam membuat komentar.
Insiden ini tak pantas dilakukan oleh perwakilan tinggi organisasi seperti FIFA. Mereka harusnya mendukung semua bintang yang telah membawa banyak fans mencintai sepakbola, bukannya malah mempermalukan sang bintang secara publik. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Jarak Barca-Madrid Sudah Jauh
Liga Spanyol 29 Oktober 2013, 21:59 -
Skuad Madrid Untuk Sevilla; Semua Dibawa
Liga Spanyol 29 Oktober 2013, 21:15 -
Ancelotti: Madrid Bukan Klub Yang Suka Mengeluh
Liga Champions 29 Oktober 2013, 20:37 -
Komentar Presiden FIFA Dipermasalahkan Madrid
Liga Spanyol 29 Oktober 2013, 20:03 -
Mourinho Ingin Bawa Xabi Alonso ke Chelsea
Liga Champions 29 Oktober 2013, 19:34
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39