Agen Ingin Afellay Dipinjamkan
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 03:00
Afellay sama sekali tidak terlihat kala Barcelona berhasil mengalahkan pada pertandingan pekan kedua kompetisi La Liga kemarin. Kondisi semacam ini membuat agen Rob Jansen memutuskan untuk menarik kliennya dari tim asal Catalan ini.
Akan tetapi, Jansen tidak menginginkan kontrak permanen. Sang agen hanya ingin meminjamkan Afellay ke klub lain agar dirinya bisa mendapatkan lebih banyak kesempatan bermain. Pasalnya pemain timnas Belanda ini memiliki kualitas untuk menjadi pemain yang sukses di Barcelona.
Dia memiliki kualitas untuk sukses di Barcelona, namun mengalami kemunduran karena cedera. Akan lebih baik untuk mencoba dan mendapatkan kesempatan bermain yang lebih banyak lagi di tempat lain. Saat ini kami sedang mencari berbagai kemungkinan, terang Jansen kepada Studio Voetbal.
Akan tetapi ia memiliki satu ganjalan yaitu klub yang ingin menampung Afellay. Dikabarkan Milan dan berminat untuk mendatangkan pemain 26 tahun ini, namun mereka menginginkan kontrak permanen. (sw/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bantah Inginkan David Villa
Liga Italia 27 Agustus 2012, 14:41 -
Rosell: Neymar Belum Sebanding Dengan Messi
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 14:15 -
Tito: Messi Tetap Cetak Gol Meski Tak Main Bagus
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 13:02 -
Mourinho Kecewa Gap Terlalu Jauh Dengan Barca
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 12:01 -
Meski Susah Payah, Pedro Tak Ragu Barca Bakal Menang
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 11:20
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39