Agen: Harga Ronaldo Setidaknya 300 Juta Pounds
Editor Bolanet | 4 Februari 2015 07:42
Ronaldo sebelumnya sudah sempat dihubungkan dengan spekulasi mengenai kepindahannya ke Manchester United, klub lamanya, meski ia baru meneken kontrak enam tahun dengan Madrid musim lalu.
Ia merupakan pemain terbaik dan atlet terbaik sepanjang masa. Anda tidak bisa membandingkannya dengan pemain lain, tutur Mendes pada BBC Sport.
Harga Cristiano? Satu milyar poundsterling. Buy-out clause sang pemain memang berada di kisaran harga tersebut. Jika, untuk alasan tertentu, klub berniat untuk menjualnya dengan harga 300 juta poundsterling, seseorang bakal membayarnya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senang Ronaldo Absen, Emery Tetap Waspadai Real Madrid
Liga Spanyol 3 Februari 2015, 23:15 -
Liga Spanyol 3 Februari 2015, 21:40
-
Preview: Real Madrid vs Sevilla, Mantap di Puncak
Liga Spanyol 3 Februari 2015, 21:00 -
Ter Stegen Berharap Real Madrid Terpeleset
Liga Spanyol 3 Februari 2015, 20:10 -
Juara La Liga Ditentukan Oleh Tim Dengan Trisula ter-Maut?
Liga Spanyol 3 Februari 2015, 16:43
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23