Agen Halilovic Konfirmasi Transfer ke Valencia
Editor Bolanet | 18 Mei 2016 08:21
Halilovic menunjukkan perkembangan luar biasa ketika ia dipinjamkan ke Sporting Gijon musim ini. Barcelona lantas memutuskan untuk meminjamkannya ke klub lain, agar bintang Kroasia bisa terus berkembang.
Kabarnya Valencia bakal membeli Halilovic, dengan opsi pembelian kembali oleh Barcelona dalam waktu dua tahun mendatang.
Zoran Stojadinovic, agen sang pemain, lantas mengatakan pada Cadena Cope: Saya merekomendasikan dia untuk pergi ke Valencia. Karena itu adalah klub yang hebat, yang bakal cocok untuknya.
Garcia Pitarch (direktur Valencia-red) sudah menghubungi klub lewat Robert Fernandez, mengenai Halilovic dan saya mengerti bahwa negosiasi antara Barcelona dan Valencia sudah amat bagus dan sepertinya bakal ada kesepakatan awal dalam waktu dekat.
Barcelona sendiri baru saja memastikan diri menjadi juara La Liga pekan lalu, usai mereka menang di kandang Granada. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca dan Munchen Berebut Bernardeschi
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 21:12 -
Jelang Barcelona vs Sevilla, Ini 5 Momen Kejutan Copa Del Rey
Editorial 17 Mei 2016, 21:00 -
Toni: Higuain Lebih Kuat dari Luis Suarez
Liga Italia 17 Mei 2016, 18:53 -
Ada Bek Cadangan Barca, Ini Skuat Spanyol untuk Euro 2016
Piala Eropa 17 Mei 2016, 17:57 -
Dani Alves: Barca Yang Terbaik, Jangan Pedulikan Orang Lain
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 17:04
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39