Agen: Benzema Tak Akan Tinggalkan Madrid
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 20:08
Kabarnya dan adalah klub yang sangat ingin memakai jasanya di musim depan. Namun sang agen memberi jaminan bahwa Benzema masih belum punya keinginan untuk meninggalkan Santiago Bernabeu.
Pastinya Karim tidak akan meninggalkan Real Madrid, tegas Karim Djaziri kepada L'Equipe.
Lebih lanjut sang agen menjelaskan bahwa Benzema sampai sejauh ini masih belum meneken kontrak baru. Namun negosiasi ke arah itu sudah terjadi beberapa kali dan akan segera selesai.
Negosiasi dimulai beberapa waktu yang lalu dengan presiden Florentino Perez. Kami bertemu sekali pada bulan September, sekali pada bulan Desember, sekali pada bulan Maret dan terakhir hari Minggu lalu di Madrid, tambahnya.
Sejujurnya dia masih belum meneken kontrak baru, tapi Karim adalah orang yang memegang janjinya. Dia mengatakan kepada Florentino Perez ingin bertahan selama mungkin di klub impiannya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menez: Ibra dan Silva Menyesal Tinggalkan Milan
Liga Italia 14 Juni 2014, 17:06 -
David Luiz Optimis Terbantu Koneksi Brasil di PSG
Liga Champions 14 Juni 2014, 04:36 -
David Luiz Yakin Dengan Ambisi PSG
Liga Champions 14 Juni 2014, 03:01 -
David Luiz Pilih PSG Karena Zlatan
Piala Dunia 14 Juni 2014, 01:51 -
Gabung PSG, David Luiz Jadi Bek Termahal
Liga Eropa Lain 14 Juni 2014, 00:47
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39