100 Gol Suarez, 300 Gol Trio MSN
Heri | 12 Januari 2017 05:45
Bola.net - - Kinerja trio lini depan memang sangat bagus. Lionel Messi, Neymar dan Luis Suarez bisa bekerjasama dengan apik dan menjadi penebar teror bagi setiap lawan Barca.
Dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Copa del Rey antara Barca melawan Athletic Bilbao, Luis Suarez mencetak gol pembuka Barca. Gol ini menjadi gol ke-100 Suarez di semua ajang bagi Barca.
Gol itu juga menjadi gol ke-300 Trio MSN bagi Barca sejak mereka bermain bersama. Lionel Messi menjadi pemimpin dengan 124 gol, Neymar dengan 76 gol, dan Suarez dengan 100 gol. Di laga ini, Neymar dan Messi kemudian juga mencetak gol hingga total gol ketiganya sejauh ini adalah 302.
Laga melawan Bilbao itu juga terasa indah bagi Neymar yang bisa mengakhiri puasa golnya. Neymar sudah tidak bisa mencetak gol sejak Oktober silam dan ia akhirnya mencatatkan namanya di papan skor lewat titik penalti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Zidane Tentang Prahara Pique dan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:49 -
Komite Wasit La Liga Ajukan Keluhan Resmi Pada Pique
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 21:48 -
Kalahkan Rakitic, Modric Jadi Pemain Terbaik Kroasia 2016
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 18:21 -
Presiden Madrid: Saya Tak Pernah Bicara Soal Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 16:00 -
Williams: Barca Tim Besar, Tak Seharusnya Keluhkan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39