Zidane: Tragedi Jika Bale Gagal Masuk ke Turnamen Besar
Editor Bolanet | 9 September 2014 22:07
- Legenda Zinedine Zidane mengungkapkan harapannya melihat Gareth Bale bersaing di pentas internasional. Bale memang pemain bagus yang mewakili negara dengan tradisi sepakbola yang relatif lemah; Wales.
Sebagai contoh, pemain legendaris sekelas Ryan Giggs saja tak mampu membawa masuk ke turnamen besar. Zidane berharap Bale sukses bersama negaranya.
Gareth sangat ingin bermain di turnamen besar bersama Wales. Dia tidak mau hanya duduk saja di rumah ketika rekan-rekannya sedang bermain di Piala Dunia Brasil lalu, terang Zidane seperti dilansir The Daily Mail.
Zidane menilai Bale sebagai salah satu dari lima pemain terbaik dunia. Karena itu, Bale pantas bermain di kompetisi kelas atas di ajang internasional.
Akan menjadi tragedi jika Gareth tidak pernah bermain di putaran final Euro atau Piala Dunia. Dia adalah salah satu dari lima pemain terbaik dunia. Rasanya salah jika dia sampai tidak bisa masuk ke Euro atau Piala Dunia. (tdm/hsw)
Sebagai contoh, pemain legendaris sekelas Ryan Giggs saja tak mampu membawa masuk ke turnamen besar. Zidane berharap Bale sukses bersama negaranya.
Gareth sangat ingin bermain di turnamen besar bersama Wales. Dia tidak mau hanya duduk saja di rumah ketika rekan-rekannya sedang bermain di Piala Dunia Brasil lalu, terang Zidane seperti dilansir The Daily Mail.
Zidane menilai Bale sebagai salah satu dari lima pemain terbaik dunia. Karena itu, Bale pantas bermain di kompetisi kelas atas di ajang internasional.
Akan menjadi tragedi jika Gareth tidak pernah bermain di putaran final Euro atau Piala Dunia. Dia adalah salah satu dari lima pemain terbaik dunia. Rasanya salah jika dia sampai tidak bisa masuk ke Euro atau Piala Dunia. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Pede Wales Bisa Lolos ke Euro 2016
Piala Eropa 7 September 2014, 03:53 -
Ronaldo Salut Pada Adaptasi Kilat Bale
Liga Spanyol 4 September 2014, 09:16 -
Young: Di Maria Lebih Menonjol Timbang Ronaldo dan Bale
Liga Inggris 1 September 2014, 11:47 -
Casillas: Yang Terjadi Hari Ini Tidak Normal
Liga Spanyol 1 September 2014, 06:38 -
Casillas Kecam Madrid, Beri Selamat Sociedad
Liga Spanyol 1 September 2014, 06:11
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44