Xavi: Skuat Spanyol Bisa Kalahkan Siapa Pun!
Editor Bolanet | 12 November 2015 09:19
Spanyol akan menghadapi dua laga uji coba dalam persiapan mereka ke putaran final Euro 2016 yang akan digelar di Prancis tahun depan. La Furia Roja bakal menjamu Inggris di Alicante, Jumat (13/11) sebelum tandang ke Belgia, Selasa (17/11) mendatang.
Dan dikatakan Xavi, semua tim di Euro 2016 nanti harus mewaspadai dan memperhitungkan kekuatan tim asuhan Vicente del Bosque tersebut.
Spanyol bisa memainkan 11 pemain yang bisa mengalahkan tim mana pun. Adan enam atau tujuh pemain yang berpengalaman di kompetisi seperti ini, yang pernah menjadi seorang pemenang, ujarnya.
Sangat mudah untuk melakukan transisi dalam tim Spanyol karena level para pemain di sini begitu tinggi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Spanyol, Sterling Ingin Ukur Kehebatan Inggris
Piala Eropa 11 November 2015, 21:44 -
Del Bosque Bela Performa Diego Costa
Liga Inggris 11 November 2015, 08:25 -
Del Bosque: De Gea Bisa Seperti Casillas
Liga Inggris 11 November 2015, 08:21 -
Piala Eropa 11 November 2015, 07:30
-
Morata Siap Bersaing di Timnas Spanyol
Piala Eropa 11 November 2015, 06:52
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39