Wenger: Wilshere Sempurna untuk Euro 2016
Editor Bolanet | 20 April 2016 19:19
Wilshere memang sangat diharapkan bisa ambil bagian di Euro 2016. Namun, kondisi kebugaran sang pemain sangat meragukan. Ia sudah terlalu lama absen membela Arsenal karena cedera.
Namun, Wenger membantah keraguan tersebut. Pelatih asal Prancis yakin Wilshere siap untuk Euro nanti. Ya, Wilshere jelas akan fit untuk Euro, tegas Wenger.
Dia sudah bermain bersama tim U-21 Arsenal. Euro akan dimulai pada 10 Juni dan sampai saat itu datang ada jarak hingga dua bulan, sambungnya.
Jika melihat kondisi kebugarannya pada saat ini, dalam dua bulan mendatang dia akan sempurna dan semakin siap. Jika tidak ada kemunduran, saya pikir bukan sebuah perjudian untuk membawanya ke Euro 2016, tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Flashback Euro 1984: Platini Bawa Prancis Juarai Euro Di Rumah Mereka Sendiri
- Inilah Sepp Piontek, Pria Yang Mengakhiri 20 tahun Penantian Denmark
- Euro 1980: Debut Gelandang Terbaik Jerman Sepanjang Masa
- Euro 1988: Awal Kontroversial Eric Cantona di Timnas Prancis
- Kisah Tragis Prancis di Euro 1988
- Loew Harap Schweinsteiger Fit untuk Euro 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Ini, Fabregas Yakin Arsenal Finis Empat Besar
Liga Inggris 19 April 2016, 23:26 -
Chamberlain Disarankan Pindah dari Arsenal
Liga Inggris 19 April 2016, 22:40 -
Di Ambang Comeback Jack Wilshere
Liga Inggris 19 April 2016, 22:36 -
Performa MU Versus Villa Tuai Kritikan dari Eks Arsenal
Liga Inggris 19 April 2016, 22:30 -
MU dan Arsenal Perhatikan Eduardo Sasha
Liga Inggris 19 April 2016, 20:14
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39