Welbeck Yakin Arsenal Bisa Menjelma Barca
Editor Bolanet | 5 September 2014 11:30
Eks penggawa Manchester United itu baru bergabung dengan Arsenal jelang penutupan bursa transfer musim panas ini. Tak lama kemudian, ia ikut tampil bersama Inggris di laga uji coba melawan Norwegia, di mana Three Lions akhirnya menang 1-0 meski tampil cukup mengecewakan.
Namun Welbeck yakin masa depan cerah tengah menanti tim yang kini ditukangi oleh Roy Hodgson tersebut.
(Pemain Inggris di Arsenal) akan memberikan manfaat positif untuk tim nasional. Kami akan terus bekerja sama satu sama lain setiap hari dan anda akan menumbuhkan pemahaman yang jauh lebih baik jika anda terus bekerja sama seperti itu, itulah hal yang sudah pasti akan membawa keuntungan untuk Inggris, tutur Welbeck menurut laporan Daily Star.
Sudah pasti akan ada kompetisi dan saya pikir ketika anda datang ke klub yang besar, akan selalu ada kompetisi (untuk merebut tempat utama), pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Tak Ada Tawaran Meninggalkan Arsenal
Liga Inggris 4 September 2014, 23:12 -
Schalke Bantah Arsenal Dekati Huntelaar
Liga Inggris 4 September 2014, 22:52 -
Welbeck Datang, Podolski Tak Takut Bersaing
Liga Inggris 4 September 2014, 21:33 -
Van Bronckhorst Anggap Skuat Arsenal Bisa Raih Juara Premier League
Liga Inggris 4 September 2014, 20:44 -
Inilah Skuat Arsenal Untuk Premier League 2014-2015
Liga Inggris 4 September 2014, 20:21
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39