Voller: Italia Bertahan, Jerman Perlu Kesabaran
Editor Bolanet | 2 Juli 2016 10:51
Menurut Voller, Jerman akan butuh kesabaran saat melawan Italia nanti. Voller juga menekankan bahwa Azzurri tidak boleh diremehkan.
Italia telah mengejutkan semua orang, termasuk publik Italia sendiri kata Voller seperti dikutip Football Italia.
Di awal mungkin meragukan, tapi Italia nyaris tak pernah mengecewakan di turnamen besar. itulah kekuatan terbesar Italia. Sekarang, semua orang yakin pada Azzurri.
Jerman perlu kesabaran. Italia bakal bermain sangat defensif. Kekalahan 1-4 dalam uji coba Maret lalu pasti masih membekas di ingatan mereka. Namun, Italia selalu berbahaya dengan serangan baliknya.
Partai Jerman vs Italia akan digelar di Nouveau Stade de Bordeaux, Bordeaux, dan dipimpin oleh wasit Viktor Kassai asal Hungaria. Pemenangnya akan menghadapi Islandia atau tuan rumah Prancis di semifinal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengaku Fans Totti, Eks Bintang Timnas U-19 Jagokan Italia
Commercial 1 Juli 2016, 19:44 -
Zoff Tak Terkejut Dengan Performa Solid Italia di Euro 2016
Commercial 1 Juli 2016, 19:24 -
Zoff Doakan Buffon Sanggup Samai Rekornya
Commercial 1 Juli 2016, 18:56 -
Loew: Jerman Menghadapi Seniman Dalam Urusan Bertahan
Commercial 1 Juli 2016, 17:01 -
Bintang Barito Putera Prediksi Italia Unggul Tipis atas Jerman
Bola Indonesia 1 Juli 2016, 16:50
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40