Van Der Vaart: Belanda Tak Pantas Lolos
Editor Bolanet | 18 Juni 2012 08:00
- Gelandang Rafael van der Vaart berbicara tegas usai timnya tersingkir dari Euro 2012 dengan memalukan. Tim Oranje yang sebelum turnamen adalah salah satu kandidat kuat juara harus pulang dengan kepala tertunduk.
Belanda gagal meraih poin dalam tiga pertandingan Grup B yang merupakan grup neraka. Belanda sempat optimis lolos di pertandingan melawan saat mereka unggul lebih dulu di menit ke 11. Namun dua gol Cristiano Ronaldo membuyarkan asa Belanda.
Van der Vaart, pencetak gol Belanda, mengaku bahwa timnya tak cukup bagus untuk lolos ke perempat final.
Kami tidak cukup bagus untuk ada di turnamen ini, ucap Van der Vaart kepada NOS. Penampilan kami sangat buruk, itulah kenapa tak pantas kalau kami sampai lolos ke perempat final.
Kami tahu bahwa melawan portugal akan menjadi laga yang sulit. Setelah kami mencetak gol, mereka menjadi tim yang hebat. Kami semua bermain dengan sangat buruk. Semua ini sungguh mengecewakan, terutama bagi suporter Belanda.
Setelah kalah dari , kami tahu bahwa segalanya kan menjadi sulit. Kami harus menghadapi dua tim. Sekarang kami harus memulai segalanya dari awal lagi, pungkas pemain Tottenham ini. [initial]
PIALA EROPA - Tak Lolos, Van Marwijk Salahkan Pemain (gl/hsw)
Belanda gagal meraih poin dalam tiga pertandingan Grup B yang merupakan grup neraka. Belanda sempat optimis lolos di pertandingan melawan saat mereka unggul lebih dulu di menit ke 11. Namun dua gol Cristiano Ronaldo membuyarkan asa Belanda.
Van der Vaart, pencetak gol Belanda, mengaku bahwa timnya tak cukup bagus untuk lolos ke perempat final.
Kami tidak cukup bagus untuk ada di turnamen ini, ucap Van der Vaart kepada NOS. Penampilan kami sangat buruk, itulah kenapa tak pantas kalau kami sampai lolos ke perempat final.
Kami tahu bahwa melawan portugal akan menjadi laga yang sulit. Setelah kami mencetak gol, mereka menjadi tim yang hebat. Kami semua bermain dengan sangat buruk. Semua ini sungguh mengecewakan, terutama bagi suporter Belanda.
Setelah kalah dari , kami tahu bahwa segalanya kan menjadi sulit. Kami harus menghadapi dua tim. Sekarang kami harus memulai segalanya dari awal lagi, pungkas pemain Tottenham ini. [initial]
PIALA EROPA - Tak Lolos, Van Marwijk Salahkan Pemain (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sneijder: Portugal Bukan Cuma Ronaldo
Piala Eropa 17 Juni 2012, 23:18 -
Portugal Andalkan Ronaldo Kubur Belanda
Piala Eropa 17 Juni 2012, 01:30 -
Portugal Manjakan Ronaldo Dengan Bodyguard dan Kamar Mewah
Bolatainment 16 Juni 2012, 21:36 -
'Ronaldo Akan Cetak Gol ke Gawang Belanda'
Piala Eropa 16 Juni 2012, 15:01 -
Pers Portugal Kritik Sekaligus Dukung Ronaldo
Piala Eropa 16 Juni 2012, 08:37
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39