Tiga Kali Sudah Ronaldo Masuk Euro XI
Editor Bolanet | 12 Juli 2016 10:01
Bagi Ronaldo, ini jelas bukan yang pertama. Ronaldo sudah tiga kali masuk Euro XI dalam empat partisipasinya bersama Portugal, yakni di edisi 2004, 2012 dan 2016.
Hanya di Euro 2008 lah Ronaldo gagal masuk Tim Terbaik. Waktu itu, Ronaldo dan Portugal dikandaskan Jerman dengan skor 2-3 di perempat final.
Tim Terbaik Euro 2016: Rui Patricio (Portugal); Joshua Kimmich (Jerman), Jerome Boateng (Jerman), Pepe (Portugal), Raphael Guerreiro (Portugal); Toni Kroos (Jerman), Joe Allen (Wales); Antoine Griezmann (Prancis), Aaron Ramsey (Wales), Dimitri Payet (Prancis); Cristiano Ronaldo (Portugal). [initial]
Klik Juga:
- Total 108 Gol Tercipta di Euro 2016
- Kiper Portugal Catatkan Menit Bermain Terbanyak di Euro 2016
- Prancis Tim Tertajam di Euro 2016
- Inggris di Euro, Laga Terbanyak Tanpa Pernah Juara
- Portugal, 35 Pertandingan Menjadi Raja Eropa
- Eder Ikuti Jejak Bierhoff, Trezeguet Hingga Torres
- Gol Eder Selalu Tentukan Hasil Akhir
- Tuah Pemain Pengganti Portugal di Dua Extra Time
- Enam Kali Sudah Final Euro Sampai ke Extra Time
- Griezmann Ulangi Kesialan Ballack
- Eder 2016, Kisahnya Serupa Ahn Jung Hwan 2002
- Prancis dan Drama Ekstra di Partai Final
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Hibahkan Silver Boot Miliknya Pada Nani
Commercial 11 Juli 2016, 23:53 -
Juara Euro 2016: Ronaldo Unggah Video Pesta Rakyat Portugal
Bolatainment 11 Juli 2016, 22:48 -
Video: Pelukan Hangat Sir Alex Untuk Ronaldo Usai Juara Euro 2016
Open Play 11 Juli 2016, 21:50 -
Dominasi Portugal dan Hilangnya Gareth Bale di Tim Terbaik Euro 2016
Commercial 11 Juli 2016, 21:12 -
Payet Cederai Ronaldo Memang Bukan Pelanggaran
Commercial 11 Juli 2016, 19:23
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39