Thierry Henry Sebut Pogba Lebih Nyaman Main di Kiri
Editor Bolanet | 21 Juni 2016 10:30
Gelandang 23 tahun tersebut mendapatkan banyak kritik karena dinilai tampil tak maksimal di dua laga awal penyisihan grup A Euro 2016. Setelah sempat masuk sebagai pengganti di laga kedua, Pogba tampil jauh lebih bagus di pertandingan terakhir melawan Swiss.
Dan menurut Henry, performa apik yang ditunjukkan Pogba itu karena pemain Juventus itu bermain di posisi yang disukainya.
Dia lebih nyaman bermain di sisi kiri lapangan. Dia bermain di sebelah kanan karena Blaise Matuidi berkaki kanan, jadi mereka tentu menempatkannya di sebelah kiri, ujar Henry kepada BBC.
Saya pikir dia (Pogba) lebih nyaman di sebelah kiri, tandasnya.[initial]
(bbc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gemilang Lawan Prancis, Xhaka Dipuji Eks Arsenal
Commercial 20 Juni 2016, 23:05 -
Bukan Bale Bukan Ronaldo, Coman Pemain Tercepat Euro 2016
Commercial 20 Juni 2016, 21:51 -
Henry Pesimis Griezmann Akan Bersinar di Euro 2016
Commercial 20 Juni 2016, 21:30 -
Prancis Jadi Juara Grup, Deschamps Senang
Commercial 20 Juni 2016, 10:15 -
Tahan Imbang Prancis, Ini Kata Kiper Swiss
Commercial 20 Juni 2016, 09:15
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39