Teror Bom Menghantui, Laga Jerman vs Inggris Tetap Digelar
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 11:23
Seperti diketahui, suasana ibukota Belgia, Brussels mendadak mencetak pada Selasa (22/3) kemarin menyusul adanya tiga ledakan bom yang terjadi di Bandara Brussels dan stasiun kereta bawah tanah. Teror bom ini dikabarkan telah memakan korban jiwa sebanyak 35 orang dan melukai setidaknya 170 orang. Dunia pun ramai-ramai mengecam aksi teror tersebut.
Karena adanya aksi tersebut, beberapa agenda internasional terpaksa harus dibatalkan. Namun pihak asosiasi sepakbola Inggris memastikan bahwa laga uji coba melawan Jerman di Berlin akhir pekan ini akan tetap berlangsung dengan keamanan yang lebih ditingkatkan.
Rencana kami tak berubah, jelas seorang juru bicara FA baru-baru ini.
Kami telah melakukan kontak terus menerus dengan pemerintah Jerman dan langkah-langkah keamanan kami sudah sangat ketat, tambahnya seraya menyatakan simpati pada Belgia dan akan bekerja sama dengan federasi sepakbola Jerman untuk mengheningkan cipta sebelum laga uji coba dimulai.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bengal di Luar Lapangan, Max Kruse Dicoret Dari Skuat Jerman
Piala Eropa 22 Maret 2016, 16:10 -
Rugani Gantikan Barzagli di Skuat Azzurri
Piala Eropa 22 Maret 2016, 09:51 -
Klopp Beri Lampu Hijau Pada Sturridge Untuk Perkuat Inggris
Liga Inggris 20 Maret 2016, 16:01 -
Pemain Leverkusen Dominasi Skuat Terbaru Timnas Jerman
Piala Eropa 18 Maret 2016, 21:00 -
Bos Jerman Beri Dukungan pada Schweinsteiger
Liga Inggris 26 Februari 2016, 17:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39