Spanyol Dapat Undian Sulit, Ramos Tetap Optimis
Editor Bolanet | 22 Juni 2016 07:11
Ramos menjadi salah satu pemain yang disorot setelah kekalahan 1-2 dari Kroasia. Pasalnya, Ramos gagal mencetak gol dari titik penalti pada babak kedua. Namun Ramos ingin agar kekalahan kali ini menjadi bahan pembelajaran bagi Spanyol.
Secara umum, tim kami sudah bagus. Kelelahan bukan alasan. Laga tadi tidak biasa karena kami harusnya bisa mendapatkan hasil bagus dan lolos sebagai juara grup. Sekarang kami harus terus maju dan belajar dari pertandingan semacam ini sehingga nantinya tak terjadi lagi, urai Ramos kepada AS.
Ramos tahu kini Spanyol berada dalam situasi yang sulit. Mereka tergabung dalam satu braket sulit yang berisi tim-tim unggulan semacam Jerman, Prancis, Italia, dan Inggris.
Sekarang kami akan berdansa dengan tim-tim yang disebut sebagai unggulan. Tapi jika ingin menjadi juara, anda harus mengalahkan tim-tim terbaik. Kami harus move on dan memikirkan lawan kami selanjutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Kroasia Tersanjung Dengan Pujian Del Bosque
Commercial 21 Juni 2016, 15:42 -
Rakitic Berharap Dapat 'Assist' Dari Iniesta dan Busquets
Commercial 21 Juni 2016, 15:30 -
Del Bosque: Kroasia Salah Satu Tim Terbaik di Euro 2016
Commercial 21 Juni 2016, 15:15 -
Nasihat Buffon Buat Morata Kian Kuat
Liga Italia 21 Juni 2016, 15:08 -
Cacic: Kroasia Melawan Spanyol Yang Penuh Kualitas
Commercial 21 Juni 2016, 14:31
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10