Spanyol Coba Segala Cara tapi Tak Bisa Kalahkan Italia
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 02:22
Kekalahan ini merupakan kekalahan pertama kalinya bagi La Furia dari Italia sejak 1994. Di final Euro sebelumnya, Spanyol bahkan bisa mengalahkan Azzurri dengan skor 4-0.
Dalam pertemuan kali ini, Spanyol kalah 2-0 berkat gol Giorgio Chiellini di babak pertama dan gol Graziano Pelle di menit-menit akhir.
Kami harus menerima hasil ini. Italia adalah tim yang kuat dan punya fisik bagus. Mereka tahu apa yang harus mereka lakukan. Kami terlalu hati-hati di babak pertama, tapi di babak kedua kami mencoba menyerang penuh dan memberikan segalanya hingga akhir, ujar Del Bosque setelah pertandingan.
Kekalahan seperti ini tentunya menyakitkan. Dalam delapan tahun terakhir, kami sangat kuat. Tapi hari ini adalah harinya Italia. Kami mencoba bermain bola-bola atas, mengepung mereka, strategi, semuanya tak berhasil, terangnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klaim Conte Berbuah Bantahan Dari Fabregas
Commercial 27 Juni 2016, 21:33 -
Eks Azzurri: Tak Ada Pemain Sekomplit Iniesta
Commercial 27 Juni 2016, 21:06 -
Vieri: Iniesta Seperti Harry Potter
Commercial 27 Juni 2016, 20:25 -
Perempat Final Euro, Sang Legenda Ingin Jerman Hindari Italia
Commercial 27 Juni 2016, 18:44 -
Fabregas: Saya Mengerti Frustrasinya Pedro
Commercial 27 Juni 2016, 15:27
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39