Smalling: Tak Ada Cedera Yang Menakutkan
Editor Bolanet | 8 Juni 2016 21:35
Sebelumnya, Smalling dikhawatirkan mengalami masalah yang serius saat diketahui meninggalkan sesi latihan timnas Inggris dengan lutut yang dibalut perban dan dikompres dengan es. BBC melaporkan bahwa bagian yang diperban adalah lutut kiri.
Namun, Smalling membantah kabar tersebut saat menggelar sesi jumpa media. Tidak ada cedera menakutkan yang saat ini terjadi, itu adalah hal yang normal, terang pemain klub Manchester United ini seperti dikutip dari Soccerway.
Beberapa bagian tubuh saya sering dikompres dengan es atau saya berendam di dalam bak es, jadi itu hanya proses pemulihan biasa yang normal dilakukan untuk bisa kembali memulai pada hari berikutnya, sambungnya.
Pemain 26 tahun ini memiliki peran sangat penting bagi timnas Inggris. Dalam beberapa laga uji coba terakhir, Smalling selalu menjadi pilihan utama bagi pelatih Roy Hodgson untuk mengisi jantung pertahanan Tim Tiga Singa, berduet dengan Gary Cahill. [initial]
Punya mimpi nonton pertunjukan skill pemain-pemain top Eropa secara langsung di final bola di Perancis? Yang harus kamu lakukan CUMA jawab tantangan dari Rexona dengan cara sekreatif mungkin. “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson Diminta Mainkan Smalling di Kanan
Commercial 5 Juni 2016, 09:16 -
Lawan Portugal, Inggris Dianggap Tampil Kurang Bagus
Commercial 3 Juni 2016, 23:12 -
Persiapan Euro 2016: Inggris Menang Tipis atas Portugal
Commercial 3 Juni 2016, 03:51 -
Smalling Ingin Kokoh dan Berwibawa Seperti Vidic
Liga Inggris 2 Juni 2016, 11:39 -
Di Euro Nanti, Wright Berharap Smalling Tak Berbuat Ceroboh
Commercial 2 Juni 2016, 04:01
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39