Sigurdsson Sudah Lama Mimpi Lawan Inggris
Editor Bolanet | 27 Juni 2016 09:29
Tim asuhan Lars Lagerback akan coba mengatasi perlawanan juara dunia 1966 demi merebut satu jatah bermain di perempat final dalam pertandingan yang akan digelar pekan ini.
Mereka sendiri sudah jadi semacam kejutan di turnamen, usai mampu finish di atas Portugal di Grup F.
Secara fisik, saya merasa amat bagus. Kami punya beberapa hari untuk memulihkan diri, dan itu sangat penting, tutur Sigurdsson pada Daily Mail.
Itu adalah pertandingan yang fantastis. Saya sudah mengimpikan ini sejak saya masih kecil, bermain melawan Inggris dan melakukannya di babak 16 besar.
Saya kira kawan-kawan akan siap bermain besok. Kami semua amat antusias, pertandingan akan digelar dalam waktu dekat, dan saya harap kami sudah siap besok.
Kami menantikan pertandingan yang amat menarik, dan saya berharap kami bisa menikmatinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schurrle: Mourinho Manajer Yang Sangat Penuntut
Liga Inggris 26 Juni 2016, 23:19 -
Zola Doakan Conte Sukses di Chelsea
Liga Italia 26 Juni 2016, 22:33 -
Wenger Mulai Bergerak Dekati Lacazette
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:31 -
AS Roma Siap Jadi Pesaing MU Kejar Ibrahimovic
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:08 -
Marko Pjaca Pancing Minat Liverpool
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:04
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39