Sampdoria Urung Gaet Benitez
Editor Bolanet | 28 Juni 2012 12:48
Il Samp yang baru promosi kembali ke Serie A, saat ini tengah memantau pelatih baru di bursa transfer. Mereka menginginkan pelatih dengan reputasi besar untuk menggantikan posisi Giuseppe Iachini.
Sampdoria sudah mengadakan pembicaraan dengan Benitez yang saat ini tengah menganggur. Namun mantan pelatih Inter Milan asal Spanyol itu sudah menolak tawaran dari Blucerchiati.
Setelah pertemuan terakhir di London dan kontak berikutnya antara Sampdoria dan Rafa Benitez, kami dengan menyesal mengumumkan jika pelatih asal Spanyol itu merasa waktu kolaborasi ini tidaklah tepat, bunyi pernyataan di situs resmi klub.
Setelah penolakan Benitez tersebut, Sampdoria kini dikabarkan melirik pelatih , Didier Deschamps yang masa depannya jadi subjek spekulasi di klub Ligue 1 tersebut. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 26 Juni 2012, 21:50
-
Hat-trick Tandai Ultah Messi ke-25
Bolatainment 25 Juni 2012, 12:49 -
Drogba: Saya Ingin Jadi Beckhamnya China
Bola Dunia Lainnya 24 Juni 2012, 01:27 -
Inilah Skuad Dahsyat World Soccer Masters
Open Play 22 Juni 2012, 08:15 -
World Soccer Masters Tour, Laga Para Jawara
Bola Dunia Lainnya 22 Juni 2012, 08:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39