Sacchi: Italia Kalah Dengan Cara Terbaik
Editor Bolanet | 4 Juli 2016 15:58
Mantan pelatih Italia Arrigo Sacchi mengatakan kalau Azzurri kalah dengan cara terbaik.
Tidak benar kalau takkan ada yang ingat dengan tim Italia ini, kata Sacchi, menanggapi pernyataan emosional Andrea Barzagli setelah kalah lawan Jerman, seperti dikutip Football Italia.
Italia kalah dengan cara terbaik melawan tim Jerman ini.
Pasukan Antonio Conte sudah menunjukkan wujud sejati martabat diri dan perjuangan. Itu pun tidak cuma di sisi olahraga, namun di semua hal yang merepresentasikan kami sebagai sebuah bangsa, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketika Takdir Tak Berpihak Pada Italia
Commercial 3 Juli 2016, 23:44 -
Conte: Di Italia, Saya Tak Dapat Dukungan
Commercial 3 Juli 2016, 17:51 -
Khedira: Jerman Tak Beri Italia Ruang Gerak
Commercial 3 Juli 2016, 16:38 -
Penyesalan Conte Dari Laga Melawan Jerman
Commercial 3 Juli 2016, 15:40 -
'Tak Akan Ada Yang Ingat Perjuangan Italia'
Commercial 3 Juli 2016, 14:07
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39