Rush: Euro Akan Bantu Wales Temukan Gareth Bale Baru
Editor Bolanet | 12 Mei 2016 09:49
Wales sukses masuk ke turnamen besar pertama mereka sejak Piala Dunia 1958, berkat performa memikat di babak kualifikasi, dimotori oleh bintang Real Madrid, Bale.
Para pemain muda akan melihat tim senior dan mengatakan mereka ingin menjadi seperti Gareth Bale dan Aaron Ramsey, hal ini akan membantu kami menghasilkan pemain seperti mereka. Kualifikasi ke Euro 2016 bukan sebuah kebetulan, tutur Rush pada BBC Sport.
Kami memiliki banyak pemain hebat masuk dari tim muda dan sekarang kami lolos ke Euro dan ingin membawa semuanya ke level berikutnya. Sukses tim nasional dicerminkan dari perkembangan yang terjadi di level terendah. Lolos ke Euro sama sekali bukan kebetulan.
Sekarang kami punya fasilitas yang lebih baik ketimbang saat saya bermain, dan ini semua tentang bagaimana anda memilih pelatih yang benar dan mengajak lebih banyak orang untuk tertarik pada sepakbola.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal di La Liga, Juanfran Siap Amuk Madrid di Liga Champions
Liga Champions 11 Mei 2016, 22:42 -
Barca Relakan Sandro Ramirez ke Tottenham
Liga Spanyol 11 Mei 2016, 20:24 -
Lopez Menyesal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 11 Mei 2016, 19:01 -
Tottenham Siap Telikung MU untuk Saul Niguez
Liga Inggris 11 Mei 2016, 18:41 -
Leicester Siap Cetak Rekor Transfer untuk Lucas Perez
Liga Inggris 11 Mei 2016, 17:16
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39