Rooney Tak Akan Puas Dengan 50 Gol Untuk Inggris
Editor Bolanet | 8 September 2015 04:03
Rooney pun bisa mencetak sejarah itu dalam pertandingan kualifikasi Euro 2016 menghadapi Swiss besok. Bermain di hadapan pendukung sendiri di Wembley, peluang Rooney untuk bisa mencetak gol memang cukup terbuka.
Namun Rooney menegaskan bahwa ia tak mau berhenti di angka 50 saja. Rooney ingin mencetak lebih banyak gol lagi bersama The Three Lions.
Saya akan kecewa jika harus mengakhiri karier saya di Inggris dengan 50 gol saja. Saya ingin terus bermain dan mencetak sebanyak mungkin gol. Saya masih akan menjalani banyak pertandingan untuk mewujudkannya. Semoga saat saya pensiun dari timnas nanti, jumlah gol saya akan lebih dari 50, harap Rooney seperti dilansir BT Sports.
Rooney sendiri memang memiliki tanggung jawab besar di timnas Inggris. Selain sebagai penyerang utama, ia juga merupakan kapten tim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juan Mata: Rooney Akan Capai Rekor yang Sulit Dilampaui
Liga Inggris 7 September 2015, 20:32 -
Kane: Saya dan Rooney Bisa Bantu Inggris
Liga Inggris 7 September 2015, 12:58 -
Inilah Sepuluh Striker Terbaik Inggris Sepanjang Masa, Rooney di Urutan Ketiga
Liga Inggris 7 September 2015, 12:07 -
Moyes: Selama 12 Tahun, Rooney Tak Tergantikan
Liga Inggris 7 September 2015, 11:51 -
Selevel Sir Bobby Charlton, Rooney Merasa Terhormat
Piala Eropa 7 September 2015, 08:14
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10